UMUKA Solo dan RS Paru Mangunharjo Madiun Jalin Kerjasama, Ini Harapannya

Asarela Astrid
Rektor UMUKA Solo usai melakukan penandatanganan MoU dengan RS Paru Mangunharjo Madiun. Foto : iNewsbadung.id / Istimewa

“Kerjasama ini juga dapat membuat rumah sakit kami semakin dikenal banyak orang," ujar Ida Nurromdoni. 

Ditambahkan Ida Nurromdoni, RS Paru Mangunharjo (RSPM) Madiun juga dapat berbagi ilmu dengan mahasiswa-mahasiswi magang dari UMUKA Solo. 

Penandatanganan MoU yang dilakukan  Direktur RSPM Jawa Timur, Ida Nurromdoni dan Rektor UMUKA Solo Muh Samsuri ini disaksikan Wakil Rektor II (Sarilan M Ali), Dekan Fakultas Kesehatan dan Pendidikan (Muhammad Amir Anshori), Kepala Bagian Humas dan Kerjasama (Dzikrina Aqsha Mahardika) dan beberapa pejabat UMUKA Solo lainnya.

Semoga tulisan tentang UMUKA Solo dan RS Paru Mangunharjo Madiun Jalin Kerjasama, Ini Harapannya, dapat bermanfaat bagi para pembaca, jangan lupa share dan nantikan selalu tulisan lain hanya di iNewsbadung.id. ***

Editor : Asarela Astrid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network