RS PKU Wonogiri Tingkatkan Layanan Prima, Ini yang Dilakukan

Asarela Astrid
Tingkatkan layanan prima, RS PKU Wonogiri gandeng motivator Yant Subiyanto. Foto : iNewsbadung.id / Istimewa

Ditambahkan Kusman Toha, Kartuku memberikan potongan sampai 40 persen biaya pengobatan dan perawatan kesehatan. 

Dr. Farhan Aulia Rahman, Direktur Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Wonogiri berharap, inovasi ini semakin memajukan dan mengembangkan layanan kesehatan di Kabupaten Wonogiri. 

Terkait layanan prima yang dilakukan RS PKU Muhammadiyah Wonogiri, Yant Subiyanto, motivator dari Cuat Consulting  menyebutkan bahwa saat ini persaingan antar pemberi jasa layanan medis semakin banyak, sehingga masyarakat mempunyai banyak pilihan. 

Karena itu, Yant Subiyanto menegaskan bahwa pelayanan yang lebih baik menjadi ujung tombak dalam memenangkan persaingan. 

"Kami diminta memberikan pelatihan, dan setidaknya untuk layanan medis dapat meningkakan layanan. Dan untuk dapat memberikan kepuasan pelanggan yaitu masyarakat, stakeholders, vendor dan lainnya," urai Yant Subiyanto.

Pelatihan yang dilakukan selama dua hari ini dimulai dari dasar, seperti senyum, ramah, salam sopan, pemberian penjelasan, bahasa tubuh, hingga terapi pelayanan prima dengan audio therapy selama satu bulan. 

Editor : Asarela Astrid

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network