"Infrastruktur tersebut meliputi irigasi,
perbaikan jalan, dan fasilitas umum, untuk menunjang pemberdayaan ekonomi sesuai potensinya," terang Pj Bupati Buleleng.
Selain menyapa masyarakat, Lihadnyana juga meninjau pembangunan SD N 3 Patas dan memberikan bantuan bagi warga
warga kemiskinan ekstrem, disabilitas dan warga terdampak bencana, berupa paket sembako, beras, kursi roda, alat bantu jalan, tongkat netra, mesin motor tempel dan rumah swadaya PKE.
Semoga tulisan tentang Pemkab Buleleng Bali himbau Pemerintah Desa ciptakan kolaborasi percepatan program prioritas ini dapat bermanfaat bagi para pembaca, jangan lupa share dan nantikan tulisan lain hanya di iNewsbadung.id. ***
Editor : Asarela Astrid
Artikel Terkait