Sedangkan terkait visibility, akan sering terjadi di pagi hari, serta tinggi dasar awan terendah akan sering terjadi di pagi dan siang hari.
Potensi cuaca buruk juga bisa terjadi pada jalur penerbangan arah Barat, yaitu Sumatera dan Kalimantan, serta jalur penerbangan arah Timur, meliputi Maluku, Sulawesi, dan Papua.
Semoga tulisan tentang sebelum terbang, BMKG Bali himbau cek info cuaca ini dapat bermanfaat bagi para pembaca.
Silahkan share tulisan ini dan nantikan selalu tulisan-tulisan lain hanya di iNewsbadung.id sehingga semakin banyak orang mengetahui informasi menarik lainnya. ***
Editor : Asarela Astrid
Artikel Terkait