Astrid Widayani, Rektor Baru UNSA Siap Cetak Lulusan Unggulan dengan Semangat Nunggak Semi

Asarela Astrid
Pidato Rektor baru UNSA siap cetak lulusan unggulan dan kompeten, Kamis (16/3/2023). Foto : iNewsbadung.id / Asarela Astrid

2. Tidak Meninggalkan Akar

Ditambahkan Astrid, sebagai filosofi Jawa, nunggak semi merupakan proses gumanti atau lahir dan berkembangnya kebudayaan, namun tidak meninggalkan akar kebudayaan. 

3. Ciptakan Lulusan Kompeten

Mengangkat filosofi Jawa tersebut, Astrid Widayani bertekad memajukan UNSA sehingga diharapkan dapat menciptakan lulusan kreatif, unggul, bermanfaat dan kompeten. 

4. Semangat Para Pendahulu 

Melanjutkan semangat serta dedikasi kuat para pendahulu, menjadi panutan Astrid untuk menjalankan tugas baru, sehingga sebagai generasi penerus dapat berpijak pada akar yang kuat, yang sudah dibuat para pendahulu. 

5. Mikul Dhuwur Mendem Jero 

Filosofi Jawa lain yang dipegang adalah Mikul Dhuwur Mendem Jero atau memikul setinggi-tingginya, memendam sedalam-dalamnya, berarti selalu menjunjung tinggi jasa pemimpin atau orang tua dan menutupi kesalahannya, akan selalu  senantiasa menjadi pengingat dalam melakukan amanah dengan baik.

6. The Rising University 

Dalam pidato yang dilakukan di Ballroom Sunan Hotel, Kamis (16/3/2023), Astrid juga berharap UNSA mampu menjadi The Rising University in Central Java, melalui 14 Program Studi. 

7. Visi Universitas 

Menjadi Universitas berbasis kewirausahaan unggulan, menjadi visi Universitas Surakarta dengan capaian budaya kerja, creative berlandaskan semangat collaborative, responsible, educative, agile, trustworthy, innovative, visionaire, and entrepreneur, sehingga dapat membawa UNSA semakin baik. 

Editor : Bramantyo

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network