Sisi Lain Kawasan Sanur yang Tidak Banyak Wisatawan Tahu, Sun Risenya Mendunia

Burhani
Sisi lain keindahan Pantai Sanur di Pulau Dewata Bali (Foto: iNews.id)

5. Oleh-oleh 

Sebelum meninggalkan Sanur, jangan lupa borong oleh-oleh khas Pulau Dewata. Sobat Pesona yang ingin mencari buah tangan khas Bali, bisa menyerbu beberapa pusat oleh-oleh seperti Sanur Beach Markets, Pasar Pantai Sindhu, Baruna Beach Markets, dan masih banyak lagi. 

Di sepanjang Jalan Danau Tamblingan pun berdiri puluhan kios-kios yang menjual cendera mata khas Pulau Dewata. Dua produk yang paling diminati wisatawan adalah sandal jepit khas Bali yang dihiasi dengan manik-manik serta motif bunga dan ukiran patung. Selain itu, di sini juga ada banyak produk kerajinan kayu khas Bali.



Editor : Dian Burhani

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network