"Ngabuburit ini akan memberikan pengalaman positif dan kenangan yang tidak terlupakan bagi seluruh anak yatim yang terlibat," terang Retno Wulandari.
Kegiatan ngabuburit bersama anak yatim ini merupakan serangkaian kegiatan yang diselenggarakan The Sunan Hotel Solo selama bulan suci Ramadhan.
Sebelumnya The Sunan Hotel Solo juga melakukan aktivitas ramadhan seperti pengajian internal, tarawih keliling (tarling) dan pembagian zakat ke warga sekitar.
Semoga tulisan tentang The Sunan Hotel ajak anak yatim ngabuburit dan buka bersama ini bermanfaat bagi para pembaca, jangan lupa share dan nantikan selalu tulisan lain hanya di iNewsbadung.id. ***
Editor : Asarela Astrid
Artikel Terkait