get app
inews
Aa Text
Read Next : Makunde Senja, Pengalaman Seru dalam Balutan Kuliner, Budaya dan Wisata

Jadi Venue Solo Menari 2024, Solo Safari Terus Komitmen Lestarikan Alam dan Budaya

Selasa, 30 April 2024 | 18:25 WIB
header img
Di depan Tiger Room para penari dari Studio Taksu sedang memperagakan gerakan kijang dalam Solo Menari 2024. Foto : iNewsbadung.id / Asarela Astrid

Di tempat Elephant Show, para penonton seakan melihat penampilan nyata dari seekor gajah, padahal yang dilihat adalah penari berkostum gajah putih. 

Gajah putih ini pun beratraksi mengangkat balok kayu dengan teriakan layaknya seekor gajah, bahkan sempat bermain air di kolam air yang biasa digunakan gajah sesungguhnya. 

Perhentian keenam adalah di Tiger Room, di mana sebelum masuk Tiger Room, para penari dari Studio Taksu dengan lincah memperagakan gerakan rusa, termasuk suara rusa atau kijang.

Hingga akhirnya, tepat di depan kaca kandang harimau, penampilan berjudul Jejak Kijang Menari di Rimba Hujan ini pun melompat dan menirukan gerakan-gerakan kijang. 

Perhentian terakhir adalah di African Savanah, di mana para pengunjung bisa melihat interaksi para penari yang melambangkan kuda putih sedang melakukan atraksi dan gerakan. 

Meskipun penampilan kuda putih yang dilakonkan kelompok Sarang Sato ini merupakan pertunjukkan terakhir di Solo Safari, namun tidak kalah menarik dengan penari-penari lainnya. 

Editor : Asarela Astrid

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut